Headline

Wacana Pembangunan Rel Kereta Api Diminta untuk Dilanjutkan

Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Wakil Ketua Komisi II DPRD Kalteng membidangi Perekonomian dan Sumber Daya Alam, Henry, SE., MH., menyarankan agar wacana pembangunan jalur rel Kereta Api yang menghubungkan Puruk Cahu – Bangkuang – Batanjung dapat dilanjutkan dan direalisasikan oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng). Menurutnya, keberadaan jalur rel Kereta Api di wilayah Kalimantan Tengah, dapat menjadi salah …

Read More »

Diharapkan Layanan Perpustakaan di Dua Zona ini Tetap Beroperasional

Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Ketua Komisi III DPRD Kalteng membidangi Kesejahteraan Rakyat (Kesra) meliputi Pendidikan, Kesehatan dan Pariwisata Drs. Duwel Rawing menyampaikan bahwa keberadaan perpustakaan, memiliki peranan penting untuk mencerdaskan kehidupan bangsa. Politisi Senior PDI-Perjuangan Kalteng ini mengatakan bahwa kalangan Komisi III DPRD Kalteng, melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Gunung Mas. Dimana, salah satu tempat tujuan yang dikunjungi adalah …

Read More »

Dandim Palangka Raya Ikuti Patroli Gabungan Operasi Yustisi PPKM

Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Dandim 1016 Palangka Raya Kolonel Inf Rofiq Yusuf ikut dalam kegiatan Patroli dan Penindakan terkait Intruksi Gubernur Kalteng Nomor 180.17/109/2021 tentang Perpanjangan PPKM Mikro. Tim gabungan tersebut bergerak melakukan razia protokol kesehatan di Jalan Yosudarso, Kinibalu, Sundoro, Kerinci, Sangga Buana I, Sangga Buana II dan Jalan Beliang serta kawasan lain yang ramai kerumunan. “Patroli ini …

Read More »

TMMD ke 111, Personel Kodim 1013/Mtw, Benahi Jalan

FOTO : Personel Kodim 1013/Mtw ketika membuka akses jalan baru Desa Karamuan, Kabupaten Barito Utara, Minggu (10/7/2021).   KALTENGNEWS.co.id – PALANGKA RAYA – Salah satu bentuk kepedulian TNI Angkatan Darat, ialah turut serta dalam percepatan, dan pelaksanaan pembangunan daerah, khususnya percepatan perkembangan daerah pedesaan. Hal itu dilakukan untuk meningkatkan perekonomian, dan kesejahteraan masyarakat. TNI AD melalui Kodim 1013/Mtw bekerja sama …

Read More »

Rektor UPR Jadi Pemateri pada Webinar Review Program Food Estate dan Mewujudkan Kedaulatan Pangan Nasional

Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Rektor Universitas Palangka Raya (UPR) Dr. Andrie Elia, SE., M.Si. hadir sebagai pemateri pada Webinar ‘Review Program Food Estate dalam upaya Kedaulatan Pangan Nasional dan Kesejahteraan Petani’ yang diselenggarakan oleh Pengurus Pusat Perhimpunan Agronomi Indonesia (PERAGI) dan Perhimpunan Ekonomi Pertanian Indonesia (PERHEPI) secara virtual, Jumat (9/7/2021) pagi. Dalam kegiatan tersebut, Ketua Forum Intelektual Dayak Nasional …

Read More »

Berhak Tolak Pungutan Parkir Liar

FOTO : Kepala Dishub Kota Palangka Raya, Alman P. Pakpahan. KALTENGNEWS.co.id – PALANGKA RAYA – Masih beraksinya sejumlah juru parkir (Jukir) liar di sejumlah lokasi parkir yang ada di Kota Palangka Raya tidak jarang merugikan dan meresahkan masyarakat. Terkait itu, pihak Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Palangka Raya menegaskan bahwa warga berhak menolak membayar pungutan parkir kepada para jukir liar. Kadishub …

Read More »
error: Content is protected !!