Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Srikandi Partai Hati Nurani Rakyat (HANURA) Provinsi Kalimantan Tengah, Natalia, ST., menyampaikan bahwa tingkat kesadaran masyarakat di Kalimantan Tengah, khususnya di Kota Palangka Raya, akan pentingnya mengikuti kegiatan vaksinasi COVID-19 sudah cukup baik. Dimana, hal tersebut dapat dilihat dari tingginya animo masyarakat Kota Palangka Raya, untuk mengikuti kegiatan vaksinasi COVID-19 masal secara gratis pada sejumlah …
Read More »Headline
Srikandi PDI-Perjuangan Kalteng Apresiasi Kinerja Pemerintah dalam Upaya Vaksinasi COVID-19 Masal
Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Srikandi Dewan Provinsi dari Fraksi PDI-Perjuangan DPRD Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) Ina Prayawati memberikan apresiasi terhadap kinerja pemerintah, atas pelaksanaan vaksinasi di wilayah Kalimantan Tengah yang sudah berjalan dengan baik. Menurut Anggota Komisi II DPRD Kalteng ini menilai tingkat kesadaran masyarakat terhadap pentingnya vaksinasi sudah cukup baik, hal ini dilihat dari tingginya animo masyarakat untuk …
Read More »Tindaklanjuti Surat Edaran Walikota, Tim Gabungan Sosialisasikan Posko Penyekatan
Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Tim Gabungan melaksanakan sosialisasi terkait pelaksanaan ketentuan khusus bagi pelaku perjalanan keluar-masuk Kota Palangka Raya, Jumat (16/07/2021). Pelaksanaan sosialisasi ini dilaksanakan di Posko Penyekatan Kelurahan Kalampangan. Dandim 1016/Palangka Raya, Kolonel Inf Rofiq Yusuf mengatakan, pelaksanaan penyekatan gerbang masuk Ibukota Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) ini mengacu pada, ketentuan khusus dalam Surat Edaran Wali Kota Palangka Raya …
Read More »Sebelum PTM Diberlakukan, Dewan Kota Dorong Vaksinasi COVID-19 Anak Direalisasikan
Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Ketua DPRD Kota Palangka Raya Sigit K. Yunianto mengharapkan agar vaksinasi COVID-19 untuk anak-anak, usia 12 sampai 17 tahun, juga dapat dilakukan di wilayah Kota Cantik. “Seperti halnya beberapa daerah di Indonesia, saat ini sudah mulai melakukan vaksinasi COVID-19 untuk anak-anak. Begitupun harapannya di wilayah Kota Palangka Raya, juga bisa melakukan vaksinasi COVID-19 untuk anak-anak,” …
Read More »Punya Nilai Ekonomi, Komisi II DPRD Kalteng Dorong Budidaya Madu Kelulut
Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Keberadaan UPT-KPHP Katingan Hulu Unit XVII Katingan Hilir Unit XXX Kabupaten Katingan, diharapkan dapat memberikan dampak positif bagi masyarakat, baik itu dalam pengelolaan sektor perkayuan, rotan, termasuk pula budidaya madu kelulut. Hal tersebut diutarakan oleh Ketua Komisi II DPRD Kalteng membidangi Ekonomi dan Sumber Daya Alam (SDA) Lohing Simon, saat melakukan kunjungan kerja (kunker) unsur …
Read More »Vaksinasi Masal di DPD PDI-Perjuangan Kalteng Berjalan Tertib Sesuai Prokes COVID-19
Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PDI-Perjuangan Provinsi Kalimantan Tengah, melaksanakan kegiatan vaksinasi COVID-19 masal bagi masyarakat Kota Palangka Raya. Kegiatan berjalan dengan aman lancar dan tertib, sesuai dengan penerapan Protokol Kesehatan (Prokes) COVID-19 secara ketat, Kamis (15/7/2021) pagi. Kegiatan yang berlangsung di halaman kantor DPD PDI-Perjuangan Kalteng, Jalan G. Obos Kota Palangka Raya ini, dihadiri oleh …
Read More »