Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Produk unggulan bahan dasar “Purun” dari pelaku usaha Borneo Queen Palangka Raya tembus di pasar Internasional (Dubai), diharap bisa menjadi contoh bagi pelaku usaha lainnya, untuk memanfaatkan sumber daya alam Kalteng menjadikan produk-produk unggulan. Demikian harapan itu disampaikan Kepala Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Kalteng, Ati Mulyati, saat dibincangi, Jumat […]Read More
BI Kalteng Punya Cita-cita Hantarkan UMKM Lokal Rambah Pasar Ekspor
Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Kepala Kantor Perwakilan Wilayah Bank Indonesia (KPw-BI) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) Yura Djalins menyampaikan bahwa pihaknya memiliki suatu keinginan sekaligus cita-cita untuk mendorong para pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di wilayah Bumi Tambun Bungai agar bisa sampai merambah ke pasar ekspor. “Untuk mewujudkan cita-cita kami tersebut, yakni dengan […]Read More
Peluang Ekspor Terbuka Luas, Saatnya UMKM Kalteng Naik Kelas
Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Kantor Perwakilan Wilayah Bank Indonesia (KPw-BI) Provinsi Kalimantan Tengah menggelar kegiatan Disemenisasi Laporan Perekonomian Kalimantan Tengah Periode Februari 2022 secara virtual atau daring, Kamis (31/03/2022) kemaren. Kegiatan ini mengusung tema utama ‘UMKM Naik Kelas, Menuju pasar Global’. Dibuka secara langsung oleh Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Kalimantan Tengah, Yura Djalins. […]Read More
Optimalisasi Sistem Layanan Keuangan Akademik, UPR bersama BSI Kalselteng Teken
Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Dalam rangka optimalisasi sistem layanan keuangan akademik di Universitas Palangka Raya (UPR) maka UPR bersama Bank Syariah Indonesia (BSI) melakukan penandatanganan nota kesepahaman atau MoU. Kegiatan dilaksanakan di Gedung PPIG Lantai VI, Jumat (18/3/2022) siang. Penandatanganan MoU ini langsung dilakukan oleh Rektor UPR Dr. Andrie Elia, SE, MSi bersama Manager […]Read More
Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Gelombang ketiga omicron yang terus melandai menjadi momentum dan kesempatan emas untuk mengejar kembali pemulihan perekonomian dan pembangunan yang sempat terhambat. Disatu sisi, adanya pelonggaran dan relaksasi aturan oleh pemerintah dipercaya akan mempercepat pemulihan ekonomi pasca terpuruknya kondisi ekonomi semenjak gelombang pertama covid 19. Kepada awak media, akademisi Kalimantan Tengah […]Read More
Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Kantor Perwakilan Wilayah Bank Indonesia (KPw-BI) Kalteng merilis hasil analisa BI terkait dampak kenaikan harga minyak dan gas (migas), batu bara dan beberapa Sumber Daya Alam (SDA) lainnya, serta kenaikan harga komoditas yang berpotensi menjadi pemicu inflasi?, dan apa perkiraan dampaknya terhadap pendapatan daerah dan pendapatan asli daerah (PAD) Kalteng?. […]Read More
TERBARU
- KPU Kobar Gelar Simulasi Pemungutan dan Perhitungan Suara 22 November 2024
- Terkait Pilkada, Ini Batas Akhir Proses Pindah Pemilih 19 November 2024
- Danramil dan Babinsa Diberikan Materi Pembinaan Tata Ruang Wilayah Pertahanan Darat 19 November 2024
- Ini Harapan Waket II Dilaksanakannya Bomtek PBD Bagi Guru Di Katingan 18 November 2024
- Dandim 1019 Katingan Ajak Masyarakat Wujudkan Pilkada Damai 17 November 2024