FOTO : Sekdes Tambak, Mujianto ketika perlihatkan kondisi Pustu Desa Tambak yang tidak lagi terawat kepada wartawan, Kamis (25/3/2021). KALTENGNEWS.co.id – PULANG PISAU – Keberadaan tenaga kesehatan yang tinggal dan menetap menjadi dambaan masyarakat Desa Tambak, Kecamatan Banama Tingang, Kabupaten Pulang Pisau. Sekretaris Desa Tambak, Mujianto mengatakan bahwa ketiadaan tenaga kesehatan di desanya sudah berlangsung selama dua tahun terakhir. …
Read More »Headline
Mujianto Sanggah Desanya Minim Pembangunan
FOTO : Sekdes Tambak, Mujianto saat memantau pekerjaan semenisasi jalan desa sepanjang 450 meter, Kamis (25/3/2021). (HAK JAWAB) KALTENGNEWS.co.id – PULANG PISAU – Sekretaris Desa Tambak, Mujianto menyanggah informasi yang mengatakan bahwa desanya selama ini minim pembangunan. Sebagaimana dalam pemberitaan sebelumnya yang berjudul ‘Menahun tak Turun Kantor, Kinerja Kades Tambak Dikeluhkan Warga’ pada tanggal 23 Maret 2021. Menahun Tak …
Read More »Pascakebakaran, Polsek Katingan Tengah Salurkan Bantuan
FOTO : Kapolsek Katingan Tengah, Iptu Arif Dani Susanto saat menyerahkan bantuan Sembako kepada korban kebakaran di Desa Samba Danum, Kabupaten Katingan, Kamis (25/3/2021). KALTENGNEWS.co.id – KASONGAN – Jajaran Polsek Katingan Tengah bersama Dinas Sosial Kabupaten Katingan serahkan bantuan kepada warga korban kebakaran di Desa Samba Danum, Kamis (25/3/2021) pukul 10.00 WIB. Kapolsek Katingan Tengah, Iptu Arif Dani Susanto …
Read More »Wujudkan Ketahanan Pangan Keluarga, Srikandi Dewan Kota Ajak Masyarakat Manfaatkan Lahan Kosong
Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Ketahanan pangan keluarga hendaknya dapat terus terjaga, dengan memanfaatkan lahan kosong atau lahan tidur untuk bercocok tanam. Hal ini seperti diutarakan oleh Ketua Komisi B DPRD Kota Palangka Raya, Nenie A Lambung. Menurut Politisi Perempuan dari PDI-Perjuangan Kota Palangka Raya ini mengatakan dengan memanfaatkan lahan tidur yang ada, diharapkan bisa mendorong terciptanya ketahanan pangan keluarga, …
Read More »Kalteng dapat Alokasi Lima Belas Ribu Hektar, Dewan Provinsi Dorong Pemda Sosialisasikan Program Sawit Rakyat
Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Keberadaan Program Sawit Rakyat (PSR) sudah berjalan sejak tahun 2017 lalu, dinilai masih kurang sosialisasi. Pasalnya, sebagian masyarakat Kalimantan Tengah (Kalteng) masih ada yang belum mengetahui keberadaan program tersebut. Hal ini seperti diutarakan oleh Anggota Komisi II DPRD Kalteng, membidangi Perekonomian dan Sumber Daya Alam (SDM) HM. Sriosako yang berharap kepada Pemerintah Daerah (Pemda) baik …
Read More »Diduga Korsleting, Dua Rumah di Katingan Jadi Arang
FOTO : Personel Pemadam Kebakaran Katingan Tengah dibantu warga dan anggota Kepolisian nampak sibuk ketika terlibat memadamkan kebakaran yang hanguskan dua rumah di Desa Samba Danum, Kabupaten Katingan, Rabu (24/3/2021). (Polsek Katingan Tengah) KALTENGNEWS.co.id – KASONGAN – Musibah kebakaran hanguskan dua rumah di Jalan Merdeka Desa Samba Danum, Kecamatan Katingan Tengah, Kabupaten Katingan, Rabu (24/3/2021) sekitar pukul 11.00 WIB. Kapolres …
Read More »