Headline

Ini Alasan Hakim Vonis Bebas Terdakwa Dugaan Korupsi ‘Sumur Bor’

KALTENGNEWS.co.id – PALANGKA RAYA – Terdakwa dugaan tindak pidana korupsi Pembangunan Infrastruktur Pembasahan Gambut (PIPG) tahun anggaran 2018 divonis bebas oleh majelis hakim. Putusan tersebut didapatkan terdakwa Arianto saat menjani sidang di Pengadilan Negeri (PN) Palangka Raya dengan agenda putusan dengan majelis hakim yang diketuai Irfannur, Selasa (20/4/2021). Dalam putusan atas dugaan tindak pidana korupsi yang menjerat Arianto, majelis hakim …

Read More »

Selama Ramadhan 1442 H, KPw-BI Kalteng Persiapkan Rp. 3,35 Triliun Uang Tunai

Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Selama periode Ramadhan dan Idul Fitri 1442 Hijriah tahun 2021, Kantor Perwakilan Wilayah Bank Indonesia (KPw-BI) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) terus berupaya memenuhi kebutuhan uang tunai untuk masyarakat. Hal ini seperti diutarakan oleh Kepala KPw-BI Kalteng, Rihando menyampaikan bahwa pihaknya tengah mempersiapkan uang tunai sebesar Rp. 3,35 triliun. Penyiapan uang tunai tersebut meningkat sebesar 1,23 …

Read More »

Pemkot Palangka Raya Diminta Awasi Ketersediaan dan Harga Bahan Pangan

Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Wakil Ketua Komisi I DPRD Kota Palangka Raya, Susi Idawati meminta kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Palangka Raya, melalui instansi dinas teknis terkait untuk bisa selalu memantau dan mengawasi ketersediaan dan harga bahan pangan dipasaran. “Pengawasan terhadap ketersediaan dan harga bahan pangan di pasar sangat perlu dilakukan secara konsisten dan berkesinambungan, terlebih pada sejumlah komoditas, seperti …

Read More »

Gelorakan Semangat Gotong Royong, Babinsa Koramil Sepang Ajak Warga Benahi Taman Kanak-Kanak 

Kaltengnews.co.id – MIHING RAYA – Babinsa Koramil 1016-03/Sepang Kodim 1016/Palangka Raya Serka Helprit bersama warga masyarakat melaksanakan kerja bakti perbaikan pagar Taman Kanak-Kanak/Paud Dharma Wanita Desa Rangan Tate, Kecamatan Mihing Raya, Kabupaten Gunung Mas, Selasa (20/4/2021). Meski dalam suasana bulan ramadhan, Serka Helprit bersama dua rekannya Serda Anang Bahriansyah dan Serda Pransiska bersama Kades Rangan Tate Indra Lesmana tampak bahu …

Read More »

Penambahan Tenaga Pengajar dan Ruang Kelas jadi Usulan SMKN-1 Seruyan Tengah

Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Sebagai Wakil Rakyat yang duduk di DPRD Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) tentunya mengemban amanah untuk memperjuangkan aspirasi masyarakat. Dimana, hal tersebut dibuktikan dengan adanya reses perseorangan unsur pimpinan dan anggota DPRD Kalteng yang dilaksanakan pada beberapa waktu lalu. Reses perseorangan tersebut bertujuan untuk menyerap aspirasi, mengumpulkan data, serta melihat kondisi secara langsung di lapangan yang …

Read More »

Geger, Warga Sampit Ditemukan Tewas Membusuk

FOTO : Petugas PMI Sampit saat evakuasi warga Jalan Martapura yang meninggal dunia di kediamannya, Selasa (20/4/2021). KALTENGNEWS.co.id – Sampit – Warga Jalan Martapura (Pasar Keramat) RT 006 RW 002 Kelurahan Baamang Hilir, Kecamatan Baamang, Sampit dihebohkan dengan penemuan mayat, Selasa (20/4/2021). Petugas PMI Sampit, M. Sidik mengatakan untuk nama korban yakni Bahrul, usia 30 tahun jenis kelamin laki-laki. “Korban …

Read More »
error: Content is protected !!