Headline

Dewan Kota Ajak Masyarakat Tetap Kedepankan Prokes

Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Ketua DPRD Palangka Raya Sigit K Yunianto mengatakan, upaya menekan penyebaran virus Covid-19, sejatinya tidak lepas dari upaya dan kerja keras pemerintah bersama masyarakat. Dilihat dari pemerintah, maka tidak lepas dari peran Tim Satgas Covid-19. Baik satgas di tingkat provinsi, kabupaten/kota, tenaga kesehatan, aparat TNI-Polri, unsur Forkopimda dan seluruh lapisan masyarakat. “Terlepas dari itu, tentu …

Read More »

Punya Potensi Wisata, Pemko Kaji Kawasan Danau Teluk 

Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Pemerintah Kota Palangka Raya melalui jajaran instansi terkaitnya, saat ini tengah mengkaji kawasan Danau Teluk Kelurahan Kameloh Baru, Kecamatan Sabangau, dapat menjadi kawasan wisata. “Guna memanfaatkan sumber daya alam potensial Danau Teluk sebagai kawasan wisata, maka tidak lepas dari kesiapan sumber daya manusia, sarana prasarana dan lain-lain,”ungkap Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin, saat dibincangi, …

Read More »

Pemkot Optimalisasi Sumber Daya Perairan

Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Pemerintah Kota (Pemko) Palangka Raya, terus mengoptimalkan pemanfaatan potensi sumber daya alam (SDA) yang ada. Terutama sumber daya perairan, yakni sungai dan danau. Demikian hal tersebut disampaikan Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin, saat dibincangi terkait pemanfaatan Danau Teluk di Kelurahan Kameloh Baru, Kecamatan Sabangau, Jumat (5/8/2022). Disampaikan Fairid, dalam upaya pemanfaatan sumber daya alam …

Read More »

Kolaborasi Antar Pihak untuk Jaga Eksistensi Budaya 

Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Kolaborasi dan sinergitas dari semua pihak, dalam rangka berperan untuk mempertahankan eksistensi budaya, khususnya di Kota Palangka Raya memang perlu dikedepankan. Hal ini, seperti diutarakan oleh Anggota Komisi C DPRD Palangka Raya, Sigit Widodo. “Agar budaya yang menjadi ciri khas di wilayah ini terus ada, maka perlu diajarkan semenjak dini kepada anak-anak maupun kaum muda. …

Read More »

Berharap Adanya Pemberdayaan  UMKM sektor Perikanan 

Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Kalangan DPRD Kota Palangka Raya mendorong Pemerintah Kota (Pemko) setempat, untuk dapat melakukan pembinaan, pemberdayaan dan pendampingan kepada para pelaku UMKM. Khususnya UMKM yang bergerak di bidang perikanan. Hal ini, seperti diutarakan oleh Anggota Komisi B DPRD Palangka Raya, Anna Agustina Elsye. Menurut Anna, tidak ada salahnya bila pengembangan UMKM bidang perikanan di Palangka Raya, …

Read More »

14 Mahasiswa Terima Beasiswa IBFL, UPR dan YABN Teken MoU

  Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Universitas Palangka Raya (UPR) bersama Yayasan Adaro Bangun Negeri (YABN) melakukan penandatanganan nota kesepahaman bersama (MoU) terkait dukungan beasiswa pendidikan dari PT. Adaro Energy, Tbk, melalui program “Indonesia Bright Future Leaders” (IFBL). Kegiatan dilaksanakan di Aula Rahan, Lantai II Gedung Rektorat UPR, Jalan Hendrik Timang, Kota Palangka Raya, Jumat (05/08/2022) siang. Penandatanganan MoU dilakukan …

Read More »
error: Content is protected !!