PULANG PISAU – Anggota DPRD Pulang Pisau, Damek, menyebutkan, saat ini momentum terbaik untuk meningkatkan kesadaran serta dukungan publik dalam upaya konservasi air dan usaha pengelolaan sumber-sumber air yang berkelanjutan. “Hari air dunia pada beberapa bulan yang lalu mengusung tema Water for Peace. Sebegitu pentingnya pengelolaan dan pemanfaatan air yang adil dan berkelanjutan,” Kata Damek, […]Read More
PULANG PISAU – Menghindari pencemaran lingkungan, setiap pelaku usaha yang menghasilkan limbah kimia, supaya mengutamakan kesehatan dan tidak menjadi induk pencemaran lingkungan. Hal itu, dikatakan oleh Ragil Ari L Supar, Anggota DPRD Pulang Pisau, “Limbah B3 harus dikelola dengan baik, ditempatkan di Tempat Penampungan Sementara Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (TPS LB3),” katanya, Selasa (11/06/2024). […]Read More
PULANG PISAU – Ketika masuk musim penghujan, agar terhindar dari Demam Berdarah Dengue (DBD), Anggota DPRD Pulang Pisau, Arianson mengimbau seluruh warga supaya menjaga kebersihan lingkungan tempat tinggal. Arianson menegaskan, pentingnya pembersihan saluran air dan menghilangkan genangan air yang dapat menjadi sarang nyamuk Aedes Aegypti, pembawa virus DBD. “Membersihkan lingkungan adalah salah satu cara paling […]Read More
PULANG PISAU – Para petani di daerah Pulang Pisau meminta perhatian dari Pemerintah setempat, terkait ketersediaan pupuk yang sangat diperlukan untuk meningkatkan hasil produksi pertanian. Hal ini diungkapkan oleh Amilson, Anggota Komisi I DPRD Pulang Pisau, yang menyoroti pentingnya dukungan pemerintah dalam meningkatkan hasil produksi petani setiap tahunnya. “Dari rata-rata permintaan mereka, adalah kemudahan mendapatkan […]Read More
PULANG PISAU – H. Ahmad Jayadikarta, selaku Ketua Komisi III DPRD Pulang Pisau menilai program pengoptimalan kapasitas potensi sumber kesejahteraan sosial di Bumi Handep Hapakat harus ditingkatkan. Tentunya hal tersebut, bisa diwujudkan melalui upaya pelatihan daya dukung profesionalitas potensi sumber kesejahteraan sosial. “Maupun evaluasi program pengentasan kemiskinan melalui bantuan warga miskin produktif. Hal-hal seperti ini […]Read More
PULANG PISAU – Ketua Komisi II DPRD Pulang Pisau, Yoppy Satriadi mengimbau, layanan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) supaya lebih optimal, terutama jika ada keluhan dan kritikan dari sejumlah konsumen maupun masyarakat setempat, supaya bisa dilayani dengan tanggap dan sigap. “Dalam mewujudkan visi produksi air bersih, hal itu seharusnya optimal diupayakan, karena rata-rata warga di […]Read More
TERBARU
- Terkait Pilkada, Ini Batas Akhir Proses Pindah Pemilih 19 November 2024
- Danramil dan Babinsa Diberikan Materi Pembinaan Tata Ruang Wilayah Pertahanan Darat 19 November 2024
- Ini Harapan Waket II Dilaksanakannya Bomtek PBD Bagi Guru Di Katingan 18 November 2024
- Dandim 1019 Katingan Ajak Masyarakat Wujudkan Pilkada Damai 17 November 2024
- Pj Bupati Katingan Mengajak Masyarakat Tentukan Pilihan Pada Pilkada 27 November 2024 17 November 2024