Kaltengnews.co.id – Sampit – Wakil Ketua DPRD Kotim Dra H Rudianur meminta kepada PBS baik skala kecil apalagi besar agar bisa memberikan kesempatan kepada warga untuk menduduki jabatan di Perusahan Besar Swasta (PBS) pada saat penerimaan karyawan. Jangan sampai warga lokal tidak diperhatikan dalam menerima karyawan. Hal ini akan berdampak dan negatif dimata masyarakat terutama mengenai keberadaan PBS di Kotim …
Read More »anggara dwinivo
Terkait Transportasi Sungai, Pengusaha Harus Perhatikan Aspek Keselamatan Penumpang
KALTENGNEWS.co.id – BUNTOK – Anggota DPRD Barito Selatan, H. Sudiarto SE mengingatkan, masyarakat yang menggunakan transportasi sungai memperhatikan aspek keselamatan dan tetap selalu waspada. “Karena pada beberapa hari lalu ada terjadi kecelakaan air menimpa empat warga Sepala di Kelurahan Rantau Kujang, Kecamatan Jenamas,” katanya, Jumat (8/1/2021). Dikatakannya, beruntung empat orang itu bisa diselamatkan warga sekitar. Hal itu tentunya dapat memberikan …
Read More »Jalan Rusak, Pemkab Kotim Bakal Tertibkan Truk Bermuatan Besar
KALTENGNEWS.co.id – SAMPIT – Sejumlah ruas jalan di Kota Sampit, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) rusak parah akibat dilalui kendaraan besar yang melebihi tonase. Ketua Komisi IV DPRD Kotim, Dadang H. Syamsu mendesak agar Dinas Perhubungan Kotim untuk melakukan pembatasan muatan kendaraan di lapangan. “Terutama untuk muatan tidak lebih dari delapan ton. Karena muatan di atas itu akan mempercepat kerusakan jalan. …
Read More »Hindari Serangan Buaya dengan Tidak BAB di Sungai
KALTENGNEWS.co.id – SAMPIT – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kotawaringin Timur, Rinie mengimbau Kepada seluruh masyarakat yang ada di pingiran Sungai Mentaya untuk mengurangi kebiasan mandi, mencuci, dan kakus (MCK). hal ini untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan. “Saya mengimbau masyarakat, terutama yang tinggal di pingiran Sungai Mentaya tidak lagi melakukan BAB (buang air besar) di sungai. Agar …
Read More »Banyak Jalan dan Gang Belum Tersentuh Pembangunan Pemerintah
Kaltengnews.co.id – Sampit – Sekretatis Komisi IV DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur, H. Ary Dewar mengatakan bahwa di Kecamatan Mentawa Baru Ketapang masih banyak infrastruktur permukiman seperti jalan dan gang belum tersentuh pembangunan. “Saya melihat masih banyak jalan maupun gang yang ada di Kecamatan Mentawa Baru Ketapang belum ada pernah perbaikan seperti dikelurahan Mentawa Baru Hilir, Mentawa Baru Hulu dan Ketapang …
Read More »DPRD Kotim Dukung Polres Berstatus Polresta
KALTENGNEWS.co.id – SAMPIT – Kepolisian Resor (Polres) Kotawaringin Timur (Kotim) mendapatkan hibah tanah seluas tiga hektare untuk pembangunan kantor polres baru dari pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim). Hal ini merupakan bentuk dukungan pemerintah daerah untuk peningkatan menjadi polresta. Anggota Komisi I DPRD Kabupaten Kotim, Khozaini sangat mendukung dan siap memperjuangkan penambahan lahan untuk pembangunan kantor Polresta di daerah itu. “Saya …
Read More »