Tags : Universitas Palangka Raya

Sambut Penyelenggaraan PILKADA Damai dan Sehat, Rektor UPR Hadiri Kegiatan

Kaltengnews.co.id, PALANGKA RAYA – Rektor Universitas Palangka Raya (UPR) Dr. Andrie Elia, SE., M.Si didampingi jajaran menghadiri kegiatan Focus Group Discussion (FGD) bersama Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Kalteng Irjen. Pol. Dr. Dedi Prasetyo, M.Hum., M.Si., M.M dan Sekretaris Daerah (Sekda) Kalteng H. Fahrizal Fitri, beserta unsur Forkompinda provinsi, membahas sinergitas Elemen Masyarakat Menciptakan situasi KAMTIBMAS […]Read More

Tim RPS FT UPR Berikan Pelatihan Pemasangan RPS ke Warga

Kaltengnews.co.id, PALANGKA RAYA – Masih dalam rangkaian kegiatan sosialisasi pemasangan Repeated Processing Septictank (RPS) kepada warga RT.01/RW.01, Kelurahan Pahandut Seberang, Kecamatan Pahandut, Kota Palangka Raya. Selain melakukan kegiatan sosialisasi, Tim RPS FT UPR bersama warga setempat, juga melakukan kegiatan pelatihan pemasangan RPS di salah satu rumah warga yang telah ditentukan, hal ini sekaligus pula untuk […]Read More

Pernyataan Sikap FRI, Rektor UPR Dorong Penyampaian Aspirasi Dilakukan Secara

Kaltengnews.co.id, PALANGKA RAYA – Rektor Universitas Palangka Raya (UPR) Dr. Andrie Elia, SE., M.Si mengutarakan bahwasanya berdasarkan konstitusi, sesuai dengan Pasal 28 UU 1945, yang berbunyi ‘Kemerdekaan berserikat dan berkumpul, mengeluarkan pikiran dengan lisan dan tulisan dan sebagainya ditetapkan dengan Undang-undang’, dimana dalam hal tersebut dilindungi oleh undang-undang. Hal itu termasuk pula, ketika setiap warganegara […]Read More

Tim FT UPR Sosialisasikan Teknologi RPS ke Warga Pahandut Seberang

Kaltengnews.co.id, PALANGKA RAYA – Sebagai tindaklanjut implementasi hasil karya inovasi, dari Tim Dosen Fakultas Teknik UPR bersama mahasiswa Jurusan Teknik Sipil dan Jurusan Teknik Arsitektur, yakni Repeated Processing Septictank atau disingkat ‘RPS’. Maka selanjutnya, Tim RPS Fakultas Teknik UPR pun melakukan sosialisasi, terkait proses pembuatan dan pemasangan RPS, kepada masyarakat yang berada di sepanjang bantaran […]Read More

Tawarkan Solusi Atas Perilaku BABs Warga di Rumah Panggung, FT

Kaltengnews.co.id, PALANGKA RAYA – Minimnya akses sanitasi yang memadai dan sehat bagi masyarakat, yang bermukim di tepi sungai, hingga menyebabkan masih ada ditemui sebagian masyarakat, yang melakukan Buang Air Besar Sembarangan (BABs). Hal ini disebabkan oleh tidak adanya fasilitas septictank di jamban tepi sungai. Atas pertimbangan tersebut, maka Jurusan Teknik Sipil dan Teknik Arsitektur, Fakultas […]Read More

PPS-UPR Gelar ORDIK dan Matrikulasi Tahun Akademik 2020/2021

Kaltengnews.co.id, PALANGKA RAYA – Program Pascasarjana Universitas Palangka Raya (PPs UPR) menggelar Orientasi Pendidikan (ORDIK) mahasiswa baru PPs UPR Tahun Akademik 2020/2021, yang dibagi 2 sesi yaitu, sesi 1 materi ORDIK pukul 08.30-12.00 dan sesi 2 materi Matrikulasi (Plagiasi) pukul 13.00-16.30 Wib. Kegiatan dilaksanakan dengan memadukan cara offline (tatap muka, red) dan melalui sambungan virtual, […]Read More

error: Content is protected !!