Uncategorized

Rapat Paripurna ke-13, Wagub Bacakan Pidato Tanggapan Atas Pemandangan Umum Fraksi Pendukung DPRD Kalteng

PALANGKA RAYA, Kaltengnews.co.id – DPRD Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) menggelar Rapat Paripurna ke-13 Masa Persidangan II Tahun Sidang 2023, dengan agenda tanggapan Gubernur Kalteng terhadap Pemandangan Umum Fraksi Pendukung DPRD Kalteng terhadap Rancangan Perubahan APBD Kalteng 2023, Senin (21/08/2023) malam, di Ruang Rapat Paripurna, Lantai 3 Gedung DPRD Kalteng, Jalan S. Parman, Kota Palangka Raya. Rapat Paripurna malam ini langsung …

Read More »

Hadiri Peringatan Isra Mikraj, Bupati Lamandau Ajak Masyarakat Jaga Kerukunan

FOTO : Bupati Lamandau Hendra Lesmana menghadiri acara peringatan Isra Mikraj di Desa Jangkar Prima. Ia mengajak masyarakat tetap menjaga kerukunan.     KALTENGNEWS.co.id – Nanga Bulik – Bupati Lamandau, Hendra Lesmana menghadiri pengajian akbar dalam rangka memperingati Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW 1444H di Masjid Miftahul Huda, Desa Jangkar Prima Kecamatan Sematu Jaya. Pada acara itu, Bupati Hendra mengajak …

Read More »

Sekda Lamandau Minta OPD Membuat Rencana Kerja

FOTO : Sekda Kabupaten Lamandau Muhamad Irwansyah saat memimpin rapat koordinasi pimpinan perangkat daerah. KALTENGNEWS.co.id – Nanga Bulik – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Lamandau, Muhamad Irwansyah meminta kepada perangkat daerah lingkup Pemkab setempat membuat rencana kerja (Renja) untuk mengakomodir sebanyak mungkin usulan prioritas dari kecamatan, kelurahan dan desa. Sekda berharap, Renja perangkat daerah yang disusun menjadi prioritas program dan kegiatan …

Read More »

Pemkab Lamandau Komitmen Berantas Praktik KKN

FOTO : Bupati Lamandau Hendra Lesmana memimpin pelaksanaan evaluasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah. KALTENGNEWS.co.id – Nanga Bulik – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamandau terus berkomitmen untuk mencegah dan memberantas terjadinya praktik Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (KKN). Bupati Lamandau, Hendra Lesmana mengatakan, hal ini dilakukan untuk mewujudkan dan menciptakan pemerintahan yang bersih dan juga akuntabel, dengan harapan dapat mendorong terwujudnya tata …

Read More »

OPD Diminta Cermati Usulan Prioritas Musrenbang RKPD

FOTO : Bupati Lamandau Hendra Lesmana membuka acara Musrenbang RKPD. KALTENGNEWS.co.id – Nanga Bulik – Bupati Lamandau, Hendra Lesmana meminta organisasi perangkat daerah (OPD) mencermati seluruh program prioritas yang menjadi usulan dalam musyawarah perencanaan pembangunan rencana kerja pemerintah daerah (Musrenbang RKPD). “Saya minta seluruh OPD mencermati seluruh usulan program prioritas dalam musrenbang RKPD dengan menyesuaikan rancangan rencana strategi (renstra) OPD …

Read More »

Wabup Serahkan Alsintan kepada Kelompok Tani di Lamandau

FOTO : Secara simbolis Wakil Bupati Lamandau Riko Porwanto menyerahkan alsintan kepada salah satu perwakilan kelompok tani. KALTENGNEWS.co.id – Nanga Bulik – Wakil Bupati Lamandau, Riko Porwanto, secara simbolis menyerahkan alat dan mesin pertanian (Alsintan) kepada sejumlah kelompok tani (Poktan) yang ada di Lamandau. Alsintan yang diserahkan tersebut merupakan bantuan Kementerian Pertanian Republik Indonesia (Kementan RI) melalui dana aspirasi anggota …

Read More »
error: Content is protected !!