Kaltengnews.co.id, SAMPIT – Legislator DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) Agus Seruyantara berharap kepada pemerintah daerah segera memperbaiki fasilitas sekolah di sejumlah daerah di Kabupaten Kotawaringin Timur yang kondisi bangunan, atap dan lainnya yang dinilai tidak layak dan tidak aman bagi guru dan murid-muridnya. “Kami minta pemerintah daerah melalui instansi terkait yaitu dinas pendidikan agar segera melakukan perbaikan terhadap sejumlah sekolah …
Read More »Kotawaringin Timur
Proyek Fisik Sebaiknya Dimulai Di Awal Tahun
Kaltengnews.co.id, SAMPIT – Legislator DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) Khozaini meminta kepada pemerintah daerah untuk memaksimalkan pelaksanaan kegiatan pembangunan pada awal tahun. Terlebih lagi untuk pekerjaan yang sifatnya proyek fisik. Hal ini belajar dari tahun 2022 lalu. Pasalnya, banyak pekerjaan pada akhir tahun yang harus dikebut, sehingga dikhawatirkan hasil pekerjaan fisik pun tidak maksimal. “Saya sangat berharap proses persiapan lelang …
Read More »Berharap Proyek Fisik Tak Bersifat Ikonik
Kaltengnews.co.id, SAMPIT – Legislator DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) Pardamean Gultom mengingatkan pemerintah kabupaten (pemkab) untuk menghindari proyek-proyek yang bersifat ikonik atau mercusuar. Pasalnya masih banyak kebutuhan lain yang jauh lebih penting dan mendesak bagi masyarakat di daerah ini. “Kami mengingatkan pemerintah daerah untuk mengubah pola pikir dalam pembangunan, Jangan ada lagi pembangunan yang bersifat iconik tapi minim manfaatnya terhadap …
Read More »DPRD Kotim Soroti Fenomena Sosial Pengemis Terorganisir
Kaltengnews.co.id, SAMPIT – Legislator DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) Pardamean Gultom mengapresiasi langkah pemerintah daerah melalui Dinas Sosial bersama Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dalam mengungkap jaringan ‘gepeng’ atau pengemis yang terorganisir, dan meminta masalah ini ditangani secara serius, karena keberadaan mereka sudah sering dikeluhkan masyarakat. “Kami sangat mengapresiasi langkah yang dilakukan oleh pihak Dinas Sosial dan Satpol PP …
Read More »Legislator DPRD Kotim ini Ajak Semua Pihak Cegah Karhutla
Kaltengnews.co.id, SAMPIT – Legislator DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) Sutik meminta pemerintah daerah melalui dinas terkait untuk lebih siap menghadapi kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di daerah ini. Salah satunya yang paling ditekan adalah terhadap pencegahannya, supaya kebakaran lahan di Kabupaten Kotim ini bisa diminimilisir. “Kami minta dinas terkait tidak hanya sekadar siap untuk memadamkan api saja tetapi yang terpenting …
Read More »Dukung Pengangkatan Guru Honorer Senior Jadi PPPK
Kaltengnews.co.id, SAMPIT – Legislator DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) Khozaini mendukung dan mengapresiasi langkah pemerintah daerah untuk mengutamakan guru honorer yang sudah puluhan tahun mengabdi menjadi Pengawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK). “Kami sangat mendukung dengan wacana tersebut, mengingat perbandingan guru PNS dan honorer tidak seimbang, karena masih banyak guru honorer di Kabupaten Kotim ini yang sudah mengabdikan diri …
Read More »