KALTENGNEWS.co.id – PALANGKA RAYA – Pemerintah Kota Palangka Raya bersama dengan Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Palangka Raya menggelar rapat koordinasi tim terpadu, Pencegahan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN). Rapat dipimpin langsung Wali Kota Fairid Naparin di dampingi Kepala BNN Kota Palangka Raya AKBP Miga Nugroho, di Ruang Peteng Karuhei I Kantor Wali Kota Palangka Raya, Selasa (26/10/2021). Dalam …
Read More »Headline
Wakil Rakyat Gumas Soroti Kerusakan Jalan Akibat Truk Batu Bara
KALTENGNEWS.co.id – KUALA KURUN – Kondisi ruas Jalan menuju Tahura Lapak Jaru di Kecamatan Kurun hampir tidak bisa dilalui oleh masyarakat umum. Hal itu menjadi sorotan tajam para wakil rakyat di DPRD Kabupate Gumas. Aktivitas truk perusahan tambang batu bara itu ditenggarai menjadi biang kerusakan jalan. Sekretaris Komisi II DPRD Kabupaten Gumas, Untung J. Bangas mengatakan, semenjak dilakukan perbaikan dan pelebaran …
Read More »Ditinggal Dua Hari, Sepeda Motor KH 4906 AQ Diamankan Polisi
KALTENGNEWS.co.id – Polresta Palangka Raya – Warga di kawasan Jalan Tjilik Riwut Km.17, Kelurahan Marang, Kecamatan Bukit Batu, Kota Palangka Raya, menemukan satu unit sepeda motor, Senin (25/10/2021) yang diduga ditinggal oleh pemiliknya. Kanit SPKT Polsek Bukit Batu, Aipda Priyo yang mendatangi TKP tersebut bersama rekannya pun menjelaskan, sepeda motor tersebut diketahui oleh warga setempat telah ditinggal pemiliknya selama hampri …
Read More »Pemkab Katingan Sampaikan 11 buah Raperda
KALTENGNEWS.co.id – KASONGAN – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Katingan sampaikan sebanyak 11 buah Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) ke Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Katingan, pada sidang Paripurna ke 6 masa persidangan ke I DPRD Katingan, Senin 25 Oktober 2021. Usai membacakan pidato pengantar Bupati Katingan Sakariyas, yang di bacakan oleh Wakil Bupati Katingan Sunardi N.T Litang, kemudian diserahkan dan diterima langsung …
Read More »Gudang BBM Terbakar, Rumah Jabatan Kapolsek Katingan Tengah Ikut Ludes
FOTO : Gudang BBM di pasar Tumbang Samba saat terbakar, Senin (25/10/2021). KALTENGNEWS.co.id – KASONGAN – Kios bahan bakar minyak (BBM) di Tumbang Samba, Kecamatan Katingan Tengah, Kabupaten Katingan ludes dilahap api, Senin 25 Oktober 2021, sekira pukul 16.00 WIB. Informasi yang didapat dari kepolisian bahwa akibat kebakaran Gudang BBM ini mengakibatkan ikut terbakar sebanyak lima bangunan lainnya, yaitu Kantor …
Read More »Kontingen Katingan Optimis Juara Umum FTIK Kalteng
FOTO : Bupati Katingan, Sakariyas bersama sejumlah pejabat, Pengurus dan peserta kontingen katingan foto bersama setelah kegiatan pelepasan di Sekretariat LPT-IK Katingan KALTENGNEWS.co.id – KASONGAN – Bupati Katingan Sakariyas, melepas secara resmi kontingen Kabupaten Katingan untuk mengikuti pelaksanan Festival Tandak Intan Kaharingan (FTIK) tingkat Provinsi Kalimantan Tengah ke X secara virtual. Pelepasan kontingen tersebut di Sekretariat Lembaga Pengembangan Tandak Intan …
Read More »