DPRD Palangka Raya dengan agenda pembacaan keputusan penunjukan Bapemperda DPRD Palangka Raya untuk membahas dua Raperda tersebut, Kamis (3/10/2019). PALANGKA RAYA,GERAKKALTENG.COM -Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Palangka Raya diminta untuk segera membahas dua rancangan peraturan daerah (Raperda) Pemerintah Kota (Pemko) Palangka Raya. Hal tersebut terungkap pada rapat paripurna , DPRD Palangka Raya dengan agenda pembacaan keputusan penunjukan Bapemperda DPRD …
Read More »Headline
Ditanya Terkait Proyek SMK di Kalahien, Ketua Panitia Pilih Bungkam
DIDUGA BERMASALAH : Seperti inilah kondisi pekerjaan bangunan SMK 3 Buntok di Desa Kalahien, Kecamatan Dusun Selatan, Barsel ketika dipotret wartawan beberapa waktu lalu. gerakkalteng.com – BUNTOK – Terkait pemberitaan terkait adanya dugaan pelaksanaan proyek SMK 3 Buntok di Desa Kalahien, Kecamatan Dusun Selatan, Kabupaten Barito Selatan yang bermasalah, ketua panitia pelaksana kegiatan, Pebruantine, menolak memberikan keterangan. Perempuan yang juga …
Read More »Tiga Remaja Nyungsep Parit, Dua Orang Patah Kaki
Laka lantas : Warga bersama pihak Kepolisian Sektor Dusun Selatan, saat melakukan evakuasi tiga ABG yang mengalami kecelakaan tunggal di Tikungan Tujuh Nyawa, Jalan Buntok Palangka Raya, ruas Desa Kalahien, Kecamatan Dusun Selatan, Barsel, Kamis (3/10/2019). gerakkalteng.com – BUNTOK – Ditenggarai terlalu kencang, tiga bocah asal Jalan Padat Karya, Kota Buntok, Kecamatan Dusun Selatan, Kabupaten Barito Selatan, M, A dan …
Read More »Pemilihan Kades Mabuan Berlangsung Sengit
Antusias : Ratusan masyarakat Desa Mabuan, Kecamatan Dusun Selatan, Kabupaten Barito Selatan, tampak berduyun-duyun datang ke-TPS Pilkades di Aula Kantor Desa Mabuan, Kamis (3/10/2019). gerakkalteng.com – BUNTOK – Selisih sepuluh suara, Youstriyaseng, S.Pd, memenangi kontestasi Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Mabuan, Kecamatan Dusun Selatan periode 2019-2025, Kamis (3/10/2019). Dari 399 pemilih yang hadir, pria yang akrab disapa Icen itu menang tipis …
Read More »Dinsos Kapuas Gencar Sosialisasikan BPNT
SOSIALISASI : Dinsos melakukan sosialisasi BPNT di Kelurahan Selat Dalam Kecamatan Selat. gerakkalteng.com – KUALA KAPUAS – Dalam rangka menginformasikan program Bantuan Sosial (Bansos) pangan kepada masyarakat, Dinas Sosial Kabupaten Kapuas terus sosialisasikan Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT). Seperti beberapa hari lalu, Dinsos melakukan sosialisasi di kelurahan Selat Dalam Kecamatan Selat untuk BPNT tahun 2019 sebelum diluncurkan (Launching). Hal ini …
Read More »Bupati Launching Bantuan Pangan Non Tunai di Gunung Mas
gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Bupati Jaya S. Monong melaunching penyaluran Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) tingkat Kabupaten Gunung Mas di GPU Tampung Penyang Kuala Kurun, Rabu (2/10/2019). Jaya S. Monong menuturkan, BPNT merupakan program sosial dari pemerintah pusat yang diberikan kepada keluarga miskin berupa beras dan telur ayam. Nilai bantuan itu sebesar Rp 110 ribu tiap bulan kepada masing-masing Keluarga …
Read More »