Headline

Buset ! 749 Orang di Kapuas Diketahui Gangguan Jiwa

FOTO : Sekretaris Dinkes Kapuas Suparman (kiri ujung) dan Kasi P2PTM (kanan) dan Keswa Ahmad Zayad saat dijumpai awak media, Rabu (2/10/2019). gerakkalteng.com – KUALA KAPUAS – Berdasarkan data Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Kapuas per September 2019, sebanyak 749 orang dengan gangguan jiwa (ODGJ). Dari jumlah ODGJ tersebut yang dikategorikan berat 627 orang dan yang ringan 122 orang. Tetapi data …

Read More »

Waahh…Kompak, TKN Pembina Jekan Raya Kenakan Batik

PALANGKA RAYA,GERAKKALTENG.COM -Ada pemandangan berbeda di Taman Kanak-kanak Negeri (TKN) Pembina Jekan Raya, Kota Palangka Raya, dimana pada Rabu (2/10/2019) pagi, terlihat semua peserta didik hingga para guru bahkan orangtua, kompak mengenakan seragam batik. Kompaknya keluarga besar TKN Jekan Raya ini mengenakan batik, bukanlah tanpa alasan. Pasalnya pada hari itu merupakan ‘Hari Batik Nasional’ yang diperingati setiap tanggal 2 Oktober. …

Read More »

Waspada Penyakit DBD, Pasca Kabut Asap

PALANGKA RAYA,GERAKKALTENG.COM -Kabut asap akibat kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) telah menyelimuti Kota Palangka Raya dalam beberapa pekan terakhir. Kondisi itu, tentu menjadi bagian masalah bagi kesehatan masyarakat dikala musim kemarau. Walaupun saat ini kondisi kabut asap itu mulai berangsur hilang, akibat turunnya hujan, namun kini masalah baru bisa saja muncul di saat peralihan musim, yakni dari kemarau ke musim …

Read More »

Pancasila Simbol Sejarah Bangsa

Anggota Komisi A DPRD Palangka Raya, Noorkhalis Ridha, Selasa (01/10/2019). PALANGKA RAYA,GERAKKALTENG.COM -Mometum Hari Kesaktian Pancasila selain menjadi sebuah refleksi sejarah bagi bangsa, maka tak kalah pentingnya bagi generasi penerus maka Pancasila menjadi pengingat betapa tingginya nilai perjuangan bangsa selama ini. Ungkapan ini disampaikan anggota Komisi A DPRD Palangka Raya, Noorkhalis Ridha, Selasa (01/10/2019). Menurutnya,generasi penerus sebagai bagian dari bangsa …

Read More »

Diduga Lecehkan Ulama, Hari Wibowo Saputra Buat Surat dan Video Permintaan Maaf

gerakkalteng.com – KUALA KURUN –  Kasus dugaan ujaran kebencian yang dilakukan oleh Hari Wibowo Saputra (20) berujung damai. Setelah pemuda asal Desa Tumbang Hakau Kecamatan Kurun tersebut membuat surat dan video permintaan maafnya di Mapolres Gunung Mas, Selasa (1/10/2019). Video dan foto pernyataan maaf Hari Wibowo S. yang dipublikasikan oleh akun Instagram Polres Gunung Mas itu kini cukup viral. Dalam …

Read More »

Perkuat Karakter.Pariwisata Melalui Penguatan SDM

PALANGKA RAYA,GERAKKALTENG.COM -Sektor kepariwisataan di Kota Palangka Raya diharapkan mampu terus berkembang secara maksimal. Guna mencapai hal tersebut, tentu harus dibarengi dengan penguatan sumber daya manusia dalam hal pengelolaan. Ungkapan tersebut disampaikan Wakil Walikota Palangka Raya Umi Mastikah, usai membuka kegiatan pelatihan tata kelola destinasi wisata, Selasa (1/10/2019), di Aquarius Boetique Hotel, Palangka Raya. Saat ini lanjut Umi, upaya membangun …

Read More »
error: Content is protected !!