Kaltengnews.co.id – KUALA KURUN – Ketua Pengadilan Negeri (PN) Kuala Kurun, Bukti Firmansyah, SH., MH., menyampaikan selama 10 bulan terakhir di tahun 2022 ini. Terhitung, sejak Januari hingga Oktober 2022 ini, Pengadilan Negeri Kuala Kurun telah memutuskan puluhan perkara. Diantaranya, Perkara ITE, Perkara Narkoba hingga Tindak Pidana Senjata Api (senpi). “Adapun puluhan perkara dimaksud, yakni Perkara Narkoba ada 26 perkara, …
Read More »Gunung Mas
Optimalisasi Layanan Kesehatan, RSUD Kurun Gelar Forum Komunikasi Publik
Kaltengnews.co.id – KUALA KURUN – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Gunung Mas, melalui Unit Pelaksana Teknis (UPT) Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kuala Kurun, melaksanakan Forum Konsultasi Publik (FKP) bersama dinas terkait, tokoh agama, tokoh adat, serta tokoh masyarakat di daerah setempat. Dalam kesempatan tersebut, Direktur UPT RSUD Kurun dr Rusni D. Mahar mewakili Kepala Dinkes Arnold menyampaikan kegiatan FKP tersebut, …
Read More »Bupati Gunung Mas Minta Masyarakat Sukseskan Pendataan Regsosek
Kaltengnews.co.id – KUALA KURUN – Bupati Kabupaten Gunung Mas, Jaya S. Monong meminta seraya mengimbau kepada masyarakat di seluruh wilayah Gunung Mas, supaya dapat mendukung kesuksesan program pendataan penduduk yang dilakukan oleh Badan Pusat Statistik (BPS) melalui pendataan registrasi sosial ekonomi (Regsosek). “Pendataan Regsosek yang sedang berlangsung ini memang sangat penting, sebab salah satu tujuannya yakni untuk memvalidasi data sosial-ekonomi …
Read More »141 ASN di Gumas Terima Penghargaan Satyalancana Karya
Kaltengnews.co.id – KUALA KURUN – Sebanyak 141 Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gunung Mas menerima penghargaan Satyalancana Karya dari Presiden Republik Indonesia (RI). Penyerahan dan Penyematan tanda penghargaan Satyalancana, dilakukan melalui Bupati Gunung Mas Jaya S. Monong di GPU Damang Batu, Jumat (28/10/2022) Kuala Kurun. Dalam kesempatan tersebut, Bupati Gunung Mas Jaya S. Monong menyampaikan …
Read More »Memaknai Arti Penting Hari Sumpah Pemuda
Kaltengnews.co.id – KUALA KURUN – Tepat 94 tahun sudah peringatan sumpah pemuda sejak tahun 1928. Untuk itulah, Pihak Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) menggangap dalam hari sumpah pemuda itu, ada memiliki banyak arti dan makna yang sangat penting. “Arti penting itu bermacam-macam seperti ancaman-ancaman terhadap kesatuan, maka kita harus ada kebersamaan dengan adanya cita-cita dalam mewujudkan …
Read More »Panwascam Gunung Mas Resmi Dilantik
Kaltengnews.co.id – KUALA KURUN – Sebanyak 36 Anggota Panwascam secara resmi dilantik oleh Ketua Bawaslu Kabupaten Gunung Mas (Gumas) Walman Tristianto, pada hari Jumat (28/10/2022) bertempat di aula Bappedalitbang Gunung Mas. Turut hadir pada kegiatan tersebut, Bupati Gunung Mas Jaya S. Monong beserta Wakil Bupati Gunung Mas Efrensia L.P. Umbing, dan perwakilan SOPD dan Forkompimda Kabupaten Gunung Mas. Dalam sambutannya, …
Read More »