DPRD Kota Palangka Raya

Sebaiknya Akselerasi PBJ di Awal Tahun

Kaltengnews.co.id – Palangka Raya – Pemerintah Kota (Pemko) Palangka Raya pada Selasa (31/1/2023) yang lalu, telah melakukan kick off dimulainya pengadaan barang dan jasa (PBJ) untuk tahun 2023. Sudah dilakukannya kick off pengadaan barang dan jasa tersebut, dinilai menjadi langkah tepat dalam akselerasi percepatan program pembangunan. “Kami mengapresiasi akselerasi PBJ maupun lelang dalam mendukung proyek pembangunan daerah. Ini menjadi langkah tepat, …

Read More »

Dukung Pencegahan Stunting, Komisi C DPRD Kunker ke DPPKBP3A Palangka Raya

Kaltengnews.co.id – Palangka Raya – Pemerintah Kota Palangka Raya melalui instansi terkaitnya, di dorong untuk terus mengoptimalkan upaya mewujudkan Kota Palangka Raya bebas stunting. “Insya Allah, kami tidak bosan bosannya melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan pencegahan dan penurunan stunting di Kota Palangka Raya,”ungkap. anggota Komisi C DPRD Palangka Raya, Beta Syaelendra, Rabu (1/2/2023), di Palangka Raya. Lebih lanjut legislator dari Partai …

Read More »

DPRD Palangka Raya Apresiasi Proker PGLII

Kaltengnews.co.id – Palangka Raya – Ketua DPRD Palangka Raya, Sigit K Yunianto, mengapresiasi dan menyambut baik program kerja (Proker) PGLII (Persatuan Gereja Lembaga Injil Indonesia). Terutama program kerja yang berdampak baik bagi masyarakat, khususnya untuk para pelaku UMKM. Apresiasi itu disampaikan Sigit, usai menerima kunjungan dari pengurus Persatuan Gereja Lembaga Injil Indonesia (PGLII), di ruang kerjanya, Selasa (31/1/2023). Lebih lanjut …

Read More »

SKY Dukung Pendidikan Keagamaan Bagi Warga Binaan

  Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Ketua DPRD Palangka Raya, Sigit K Yunianto (SKY) turut menghadiri acara penandatanganan perjanjian kerjasama pendidikan Program D-1 Sekolah Teologia di Rutan Klas IIA Kota Palangka Raya. Senin (30/1/2023). Adapun agenda tersebut merupakan bentuk kerjasama antara rumah tahanan negara bersama Yayasan Indonesia Bangkit dan Bersinar serta Sekolah Tinggi Teologi Anugrah Indonesia. “Jadi warga rutan tak …

Read More »

Bahas Sektor Kesehatan, DPRD Palangkaraya Terima Kunjungan Kaji Banding DPRD Katingan

  Kaltengnews.co.id – Palangka Raya – DPRD Palangka Raya, Senin (30/1/2023) yang lalu, kedatangan anggota DPRD Kabupaten Katingan yang melaksanakan kegiatan kaji banding di Kota Palangka Raya. Kedatangan rombongan yang terdiri dari Komisi I,II dan III DPRD Katingan ini, dipimpin oleh Marwan Susanto. Mereka diterima langsung oleh Ketua DPRD Palangka Raya, Sigit K Yunianto bersama Sekretaris Dewan, Sitti Masmah. ” …

Read More »

Kuliner Palangka Raya Jadi Daya Pikat Wisatawan

Kaltengnews.co.id – Palangka Raya – Ketua Komisi C DPRD Palangka Raya, Hasan Busyairi mengungkapkan, keberadaan berbagai usaha kuliner di kota setempat sejauh ini terus maju dan berkembang, sehingga memiliki magnet daya tarik pengembangan pariwisata. “Menjamurnya usaha kuliner di Kota Cantik ini harus dijadikan peluang sebagai bagian dari pengembangan kepariwisataan di Kota Palangka Raya,” katanya, Jumat (27/1/2023) di Palangka Raya. Menurut …

Read More »
error: Content is protected !!