PALANGKA RAYA,GERAKKALTENG.COM – Sekretaris Daerah Kota Palangka Raya Rojikinnor Jamhuri Basni diduga sebagai pejabat korup dan terancam hukuman 20 tahun penjara. Proses kasusnya yang tengah bergulir telah sampai di tingkat penuntutan. Direktorat Reserse Kriminal Khusus Kepolisian Daerah Kalimantan Tengah yang menangani kasus ini menjerat Rojikinoor dengan pasal 12 huruf F UU 20 Tahun 2001 tentang […]Read More
PALANGKA RAYA,GK- Mantan Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Provinsi Kalteng, Saidina Aliansyah yang sekarang menjabat sebagai Kepala Inspektorat Provinsi Kalteng, saat ini berstatus sebagai terdakwa, kembali mengajukan kasasi ke Mahkamah Agung (MA), karena tidak puas dengan putusan Pengadilan Tinggi Kalteng, Jumat (23/02). Sebelumnya, Saidina statusnya ditetapkan sebagai terdakwa, atas pengadaan pakaian adat dan alat […]Read More
KASONGAN,GK – Oknum ASN di Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Katingan, Yepri Ignatius Dedi resmi ditetapkan sebagai tersangka. Aparat Kejaksaan Negeri Kasongan mulai mengumpulkan berbagai dokumen di ruang kerjanya untuk keperluan barang bukti di persidangan. Penetapan status tersangka kepadanya sudah ditetapkan sejak 2 Januari 2018. Dia disangkakan atas dugaan korupsi dana desa pada 2015 […]Read More
Empat Terdakwa Korupsi Pakaian Adat Dan Alat Musik Tradisional Divonis
Palangka Raya,GK-Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalimantan Tengah Melalui Tim Jaksa Penuntut Umum (JPU) M. Raysid, Hadiarto, Yanti Kristiana, Endah Dwi Hastuti,Putu Rudina Arthana,dan Agung Tri Wahyudianto. Tim JPU Menegaskan Empat terdakwa kasus tindak pidana korupsi pakaian adat dan alat musik tradisional Tahun Anggaran 2012 pada Dinas Kebudayaan Dan Pariwisata Kalimantan Tengah telah dijatuhi vonis oleh majelis […]Read More
Kasi Pidsus Kaspul Zen Tommy Aprianto SH Kasongan,GK – Kejaksaan Negeri Kasongan, akan menindaklanjuti setiap laporan terkait indikasi penyimpangan penggunaan dana desa (DD).Hal ini disampaikan Kajari Kasongan Philipus Khalolik melalui Kasi Pidsus Kaspul Zen Tommy Aprianto SH Senin,(30/10/2017). Menurutnya, bentuk penyimpangan pengelolaan DD antara lain adanya Surat Pertanggungjawaban (SPJ) yang dibuat dari atas meja saja […]Read More
Pertemuan Bank BTN Dengan Pemkab Katingan Terkait Raibnya Dana Milik Pemda Kasongan,GK – Misteri raibnya uang senilai Rp 35 miliar milik pemerintah daerah Kabupaten Katingan yang didepositokan ke BTN Pondok Pinang Jakarta menunjukkan fakta baru. Ternyata, sertifikat deposito yang selama ini disimpan rapi oleh pemerintah daerah diterindikasi palsu. Bahkan uang miliaran rupiah tersebut, tidak pernah […]Read More
TERBARU
- KPU Kobar Gelar Simulasi Pemungutan dan Perhitungan Suara 22 November 2024
- Terkait Pilkada, Ini Batas Akhir Proses Pindah Pemilih 19 November 2024
- Danramil dan Babinsa Diberikan Materi Pembinaan Tata Ruang Wilayah Pertahanan Darat 19 November 2024
- Ini Harapan Waket II Dilaksanakannya Bomtek PBD Bagi Guru Di Katingan 18 November 2024
- Dandim 1019 Katingan Ajak Masyarakat Wujudkan Pilkada Damai 17 November 2024