Headline

Ternyata Ini Motif Pembunuhan Pemilik Warung Bakso di Katingan

FOTO : Dokumen Kepolisian/KALTENGNEWS – Jajaran kepolisian saat mengamankan pelaku pembunuhan pemilik warung bakso di Desa Damba Katung, Katingan. KALTENGNEWS.co.id – KASONGAN – Masih ingat dengan kasus pembunuhan yang dilakukan oleh keponakan nya terhadap pamannya atau pemilik warung bakso Azzam di Desa Samba Katung, Kecamatan Katingan Tengah, Kabupaten Katingan, Sabtu 1 Januari 2022 waktu lalu. Setelah dilakukan proses ke tingkat …

Read More »

Libur Tahun Baru, Air Hitam Jadi Pilihan Wisatawan Lokal

FOTO : Nampak sejumlah warga lokal merayakan libur Tahun Baru di Dermaga Kereng Bangkirai, Sabtu (1/01/2022).   KALTENGNEWS.co.id – PALANGKA RAYA – Memasuki awal tahun 2022, ribuan pengunjung atau wisatawan menyerbu kawasan destinasi wisata ‘Air Hitam’ di Kelurahan Kereng Bangkirai, Kecamatan Sabangau Kota Palangka Raya, Sabtu (1/1/2021). Untuk memasuki obyek wisata air hitam ini, pengunjung hanya dipatok harga karcis sebesar …

Read More »

PAD Dibawah Target, OPD Diharapkan Kerja Lebih Maksimal

FOTO : Dokumen KALTENGNEWS – Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Katingan, Rudi Hartono. KALTENGNEWS.co.id – KASONGAN – Berdasarkan hasil pembahasan Rancangan Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) khususnya target dalam Pendapatan Asli Daerah (PAD) tahun anggaran 2019 dan di tahun anggaran 2020 pemerintah Kabupaten Katingan beberapa waktu lalu belum maksimal. Terkait hal ini, Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat …

Read More »

Sidak SDN 1 Mendawai, Wakil Rakyat Temukan Ini

FOTO : Dokumen DPRD/KALTENGNEWS – Wakil Ketua I DPRD Katingan, Nanang Suriansyah saat mengecek kondisi bangunan SDN 1 Mendawai yang banyak mengalami kerusakan.   KALTENGNEWS.co.id – KASONGAN – mendapat laporan terkait kondisi gedung SDN 1 Desa Mendawai, Kecamatan Mendawai Kabupaten Katingan mengalami kerusakan cukup parah. Wakil Ketua I DPRD Katingan, Nanang Suriansyah langsung menuju tempat gedung sekolah tersebut untuk melakukan …

Read More »

Banjir Jadi Biang Gagalnya Sejumlah Proyek di Katingan

Dok Kaltengnews – Bupati Katingan, Sakariyas. KALTENGNEWS.co.id – KASONGAN – Sejumlah program kegiatan Pemerintah Kabupaten Katingan di tahun 2021 meski dalam pelaksanaannya sudah berjalan, namun ada yang gagal. Hal ini bukanlah disengaja, tetapi akibat masalah baru yang muncul dan tidak bisa dihindari terutama faktor alam seperti musibah banjir, pandemi covid-19 dan sebagainya. Hal tersebut disampaikan Bupati Katingan Sakariyas, setelah melaksanakan …

Read More »

Walikota Palangka Raya Sidak Layanan Publik dan Prokes

FOTO : Walikota Palangka Raya, Fairid Naparin saat meninjau langsung pelayanan pemerintah di salah satu instansi. KALTENGNEWS.co.id – PALANGKA RAYA – Memastikan pelayanan publik tetap berjalan lancar, sekaligus memastikan ketaatan dalam penerapan protokol kesehatan dalam aktivitas pelayanan publik, menjadi bagian penting dari pengawasan kinerja ASN/PNS. Demikian hal tersebut ditegaskan Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin usai melakukan inspeksi mendadak (Sidak) …

Read More »
error: Content is protected !!