KALTENGNEWS.co.id – SAMPIT – Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 1 Mentaya Hulu bakal menggelar ujian praktek. Hal itu justru membuat para guru dituntut ekstra dalam mengawasi penerapan protokol kesehatan peserta didik. “Untuk sementara ini kami tidak ada mengalami kendala, dan pemebalajaran tatap muka (PTM) berjalan sesuai dengan anjuran pemerintah yakni menerapkan protokol kesehatan,” ujar Kepala SMPN 1 Mentaya Hulu, Berman, …
Read More »anggara dwinivo
Sebanyak 40 Anggota DPRD Kotim Ikuti Vaksinasi
KALTENGNEWS.co.id – SAMPIT – Karena bersentuhan langsung dengan masyarakat, seluruh anggota DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) kemarin menjalani vaksinasi Covid-19 tahap pertama. Selain untuk mendukung percepatan penanganan virus Covid 19 di daerah ini, vaksinasi tersebut guna mewujudkan teladan wakil rakyat kepada warganya tentang aman dan halalnya vaksin sinovac ini. Ketua DPRD Kabupaten Kotim, Rinie mengatakan bahwa 40 orang anggota dewan …
Read More »Sutik : Narkoba Harus Diberantas
KALTENGNEWS.co.id – SAMPIT – Jajaran Satuan Reserse Narkoba (Satreskoba) Polres Kotawaringin Timur (Kotim) meringkus seorang bandar sabu dengan barang bukti hampir mencapai satu kilogram. Pemilik sabu tersebut bernama AK alias Alfi (22), warga Gang Darmansyah, Jalan Tengku Gembo, Kelurahan Kota Besi Hulu, Kecamatan Kota Besi, Kabupaten Kotim. Anggota DPRD Kabupaten Kotim, Sutik sangat mengapresiasi atas kinerja jajaran Kepolisian Polres Kotim yang berhasil …
Read More »DPRD Minta Pemkab Pantau Harga Kebutuhan Pokok
KALTENGNEWS.co.id – SAMPIT – Ketua Komisi II Hj Darmawati menanggapi kenaikan beberapa harga kebutuhan pokok. Terutama sekali harga cabe. Bahkan, harga cabe nampaknya seperti rasanya yang pedas. “Bayangkan saja saat ini harga cabai di beberapa pasar berkisar Rp 120 sampai Rp 150 ribu satu kilonya. Harga tersebut seperti membeli daging sapi 1 kg,” jelasnya (8/3/2021). Dirinya justru mempertanyakan alasan kenaikan …
Read More »Wilayah Rawan Bencana Harus Dipetakan
KALTENGNEWS.co.id – SAMPIT – Jika memasuki musim penghujan, ancaman banjir mulai mengantui warga yang tinggal di perkotaan hingga pelosok. Pun sebaliknya, ancaman kebakaran hutan dan lahan (karhutla) juga menjadi momok jika memasuki musim panas. Karena, Anggota DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur, Riskon Fabiansyah meminta agar Pemkab Kotim untuk segera merumuskan peta wilayah, daerah yang rawan bencana banjir maupun karhutla. “Dari hasil …
Read More »Antisipasi Karhutla, DPRD Dukung Pengadaan Alat Berat
KALTENGNEWS.co.id – Sampit – Anggota DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur, H. Ary Dewar mendukung dan juga mengapresiasi terkait program pemerintah yang akan mengadakan alat berat setiap kecamatan. Tentu langkah ini sangatlah tepat mengingat Kotin dan sekitarnya tidak lepas dari kasus kebakaran hutan dan lahan setiap tahunnya. Langkah ataupun terobosan dalam mengadakan alat berat ini sangatlah tepat sekali. “Apalagi kasus karhutla kebanyakan …
Read More »