Kaltengnews.co.id, PALANGKA RAYA – Sebagai tindak lanjut dari hasil rapat koordinasi, antara Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Sugianto Sabran didampingi unsur pemerintah provinsi, bersama Ketua Satuan Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 tingkat nasional, melalui sambungan virtual, pada tanggal 13 Agustus 2020 kemarin. Maka selanjutnya, Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) […]Read More
Tags : kalimantan tengah
Kaltengnews.co.id, PALANGKA RAYA – Palang Merah Indonesia Provinsi Kalimantan Tengah (PMI Kalteng) turut serta mensukseskan kampanye bersama gerakan pakai (Gerbak) Masker. Dimana kegiatan ini juga sekaligus pula dalam rangka memperingati HUT Republik Indonesia ke 75 Tahun. Saat dibincangi awak media, Sekretaris PMI Kalteng, Hj. Siti Nafsiah menyampaikan bahwa pihaknya ikut serta mensukseskan kampanye Gerbak Masker […]Read More
Kaltengnews.co.id,PALANGKA RAYA – Setelah sempat vakum atau tutup sekitar 4 (empat) bulan lalu, akibat adanya pandemi COVID-19, yang tengah mewabah hingga di wilayah Bumi Tambun Bungai, maka dalam waktu dekat ini, sejumlah tempat kunjungan atau destinasi wisata yang ada di sejumlah wilayah Kalimantan Tengah (Kalteng) rencananya akan kembali dibuka. Hal itu, sebagaimana disampaikan oleh Kepala […]Read More
Kaltengnews.co.id, PALANGKA RAYA – Mungkin masih banyak yang belum mengetahui sisi lain, dari Ketua PKK Provinsi Kalimantan Tengah ibu Ivo Sugianto Sabran, yang selain sibuk menjalani rutinitas dan sederetan agenda padatnya, ternyata juga memiliki sikap, penampilan dan kegemaran yang terbilang sangat sederhana. Kesederhanaan ibu Ivo sapaan akrab dari istri Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Sugianto […]Read More
Kaltengnews.co.id – Palangka Raya – Ketua TP PKK Kalimantan Tengah, Ivo Sugianto Sabran menyambangi komplek Puntun, Rindang Banua Kota Palangka Raya untuk melihat kondisi Latifah, Kamis (6/8/2020). Latifah adalah seorang remaja berusia 32 tahun yang mengalami disabilitas intelektual. Selama ini dirinya cuma dirawat tiga orang adiknya di sebuah barak yang memprihatinkan. Mereka harus membayar sewa […]Read More
Kaltengnews.co.id, TAMIANG LAYANG – Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, pada pagi hari ini Kabupaten Barito Timur memperingati hari jadi ke-18 yang kebetulan masih dalam pandemi Covid-19 ini dilakukan secara sederhana namun tetap khidmat. Pemkab Barito Timur melaksanakan acara syukuran sederhana hari jadi ke-18 Kabupaten Barito Timur bertempat di Gedung Pertemuan Umum Muntawara, Senin (3/8/2020). Peringatan hari […]Read More