Headline

BI Terapkan APU dan PPT

PALANGKA RAYA, GERAK KALTENG – Untuk mendukung Penyelenggaraan KUPVA BB & PTD yang sehat dan memiliki tata kelola yang baik serta mencegah sistem keuangan digunakan sebagai sarana kejahatan, diperlukan dukungan peningkatan kualitas perizinan BI dan Penguatan Pengawas dari Bank Indonesia. Berdasarkan UU No. 8 Tahun 2010 dan UU No.9 Tahun 2013 tentang Pencegahan & Pemberantasan Tindak Pidana Pencucian Uang serta …

Read More »

Empat Desa Salahgunakan Dana Desa

KUALA KURUN, GERAK KALTENG – Kepala Dinas Pemerintahan Desa (Pemdes) Kabupaten Gunung Mas, Yulius Agau, S.Sos mengakui memang ada kendala dalam pembuatan laporan pertanggungjawaban terhadap penggunaan Dana Desa (DD) oleh sejumlah desa di Kabupaten Gunung Mas, sehingga berdampak terhadap pencairan anggaran dana desa. Namun demikian tidak semua desa yang terkendala membuat laporan, hanya beberapa desa saja. Menurut, Yulius desa yang …

Read More »

Kasatlantas : Km 11 desa Bukit Batu Rawan Laka Lantas

KASONGAN,GK – Kapolres Katingan Akbp Ivan Adhityas Nugraha S.I.K melalui Kasat Lantas Akp Salahhidin, menjelaskan bahwa daerah rawan kecelakaan di wilayah hukum Kabupaten Katingan, yaitu km 11 kawasan Bukit Batu, Kecamatan Katingan Hilir. “Lokasi yang rawan terjadinya laka lantas di jalan tjilik riwut km 11 arah Bukit Batu, sementara itu untuk daerah lokasi lainnya masih terpantau kondusif “Jelasnya, rabu (7/3/2018) …

Read More »

Oknum Tim Sukses Paslon Bupati Barut Nomor Urut 1 Ancam Wartawan

Muara Teweh,Gerakkalteng.com-Dalam beberapa hari ini beberapa wartawan media online yang bertugas meliput diKabupaten barito utara di buat tidak tenang dalam melaksanakan tugas dan fungsinya sebagai jurnalis hal itu disebabkan acaman yang di lontarkan oleh Junaidi S.Ag yang akan melaporkan wartawan beberapa media online kepihak kepolisian. Menanggapi hal itu ketua bidang pembelaan wartawan PWI Barito Utara Melkianus turut angkat suara. “Saya …

Read More »

206Tenaga Kontrak Mangadu Nasib Ke DPRD Provinsi

PALANGKA RAYA,GERAKKALTENG.COM – Sebanyak 206 orang tenaga kontrak (Tekon) di lingkungan pemerintah Provinsi Kalteng yang diberhentikan dari pekerjaannya setelah dievaluasi oleh Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Kalteng, mengadu ke DPRD Provinsi Kalteng dalam agenda Rapat Dengar Pendapat (RPD) dengan Komisi A, Selasa (6/3/2018). Kedatangan ratusan Tekon dari berbagai instansi dinas/badan di lingkup pemerintah provinsi ini, diterima oleh Ketua Komisi A …

Read More »

Dewan Minta Lima Point Penting Hasil Reses Diperioritaskan Dalam Anggaran 2019

KUALA KURUN, GERAK KALTENG – DPRD Kabupaten Gunung Mas meminta kepada pihak Pemkab setempat agar memperhatikan dan memperioritaskan lima (5) point penting hasil kegiatan Reses Dewan beberapa waktu lalu. Ketua DPRD Kabupaten Gunung Mas, Drs. H. Gumer mengatakan dalam mewujudkan pendidikan yang berkualitas, berdaya saing, dan akuntabel yang didukung oleh sumberdaya pendidikan yang handal dengan membuka akses dan pendekatan palayanan …

Read More »
error: Content is protected !!