Headline

Tokoh Pemuda Ajak Warganya Turut Jaga Kondusifitas Daerah

FOTO : Tokoh pemuda Kecamatan Kahayan Hulu Utara, Mulyadi. gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Tokoh pemuda Kecamatan Kahayan Hulu Utara, Mulyadi mengimbau, masyarakat di wilayahnya ikut berperan menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat (Kamtibmas) serta kondusifitas daerah. “Mari kita bersama-sama menjaga situasi dan kondusifitas daerah. Jangan sampai karena perbedaan, kita terpecah belah dan saling berkonflik,” imbaunya, Jumat (24/5/2019). Dirinya juga memberikan …

Read More »

Ustaz Ini Ucapkan Selamat Atas Kemenangan Jokowi-Ma’aruf

FOTO : Tokoh agama Kecamatan Manuhing, Ustaz Munawar. gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Tokoh agama Kecamatan Manuhing, Ustaz Munawar menyampaikan ucapan selamat atas kemenangan calon presiden dan calon wakil presiden nomor urut 01 Jokowi – Ma’ruf Amin. “Selamat kepada pasangan Joko Widodo-Ma’ruf Amin yang telah memenangi kontestasi Pilpres 2019. Semoga selalu memegang amanah sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI periode …

Read More »

Berharap Situasi Politik Tanah Air Segera Redam

FOTO : Bupati Gunung Mas, Arton S. Dohong. gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Bupati Gujung Mas, Arton S. Dohong berharap, panasnya suhu politik yang terjadi di Jakarta segera berakhir dan Indonesia tetap aman. “Hajatan politik akbar telah usai, euforia demokrasi sudah berlalu, pekerjaan besar menanti kita di depan,” ujarnya, Kamis (23/5/2019). Menurutnya, bulan suci Ramadan yang penuh berkah, rahmat, dan …

Read More »

Upacara Peringatan HUT Kalteng ke 62 Tahun di Gumas Berjalan Khidmat

FOTO : Bupati Arton S. Dohong dan Wakil Bupati Gunung Mas, Rony Karlos berserta isteri ketika menerima ucapan selamat atas pengabdian keduanya usai upacara peringatan HUT Kalteng ke 62, Kamis (23/5/2019). gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Upacara peringatan hari ulang tahun Provinsi Kalimantan Tengah ke-62 tahun di Kabupaten Gunung Mas diikuti ratusan peserta, baik TNI/Polri, ASN hingga pelajar. Apel dipusatkan …

Read More »

Enam Kecamatan di Gumas Kebagian Bantuan Pugar Rumah

FOTO : Asisten II Setda Gunung Mas, Yohanes Tuah beserta para penerima bantuan foto bersama pada sosialisasi pelaksanaan kegiatan bantuan stimulan perumahan swadaya (BSPS) di aula Dinas PU Gunung Mas, Kamis (23/5/2019). gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Gunung Mas gelar sosialisasi pelaksanaan kegiatan bantuan stimulan perumahan swadaya (BSPS) tahun 2019, Kamis (23/5/2019). Wakili bupati, Asisten II …

Read More »

Masyarakat Diminta Ikut Kritisi KLHS RPJMD Gumas

FOTO : Asisten II Setda Gunung Mas, Yohanes Tuah. gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Gunung Mas menggelar konsultasi publik kajian lingkungan hidup strategis (KLHS) Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) tahun 2019-2024 di Aula BP3D setempat, Rabu (22/5/2019). Asisten II Setda Gunung Mas, Yohanes Tuah mengatakan, konsultasi publik g digelar tersebut merupakan salah satu upaya untuk …

Read More »
error: Content is protected !!