gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Bupati Jaya S. Monong mengucapkan terima kasih kepada seluruh fraksi di DPRD Gunung Mas terkait persetujuan membahas tiga rancangan peraturan daerah (Raperda) yang diusulkan pihak eksekutif. “Saya ucapkan terima kasih atas saran dan pendapatnya terhadap tiga Raperda ini untuk selanjutnya dibahas menjadi peraturan daerah (Raperda),” ucapnya, Rabu (17/7/2019). Terkait Raperda APBD Perubahan tahun 2019, bupati …
Read More »Headline
Status Siaga Bencana Mulai Dirapatkan
gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Gunung Mas menggelar rapat koordinasi penetapan status siaga bencana kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) tahun 2019 di ruang rapat Setda setempat, Rabu (17/7/2019). Sekda Gunung Mas, Yansiterson mengatakan, bencana alam dapat terjadi dimana pun dan kapan pun, baik oleh faktor alam maupun akibat ulah manusia itu sendiri. “Contoh bencana alam …
Read More »Jalan Menuju Tumbang Anoi Jadi Prioritas Pemkab Gumas
gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Bupati Gunung Mas, Jaya S. Monong mengatakan, pembenahan jalan menuju Desa Tumbang Anoi Kecamatan Damang Batu merupakan salah satu program prioritasnya selama menjadi kepala daerah. “Jadi bukan semata-mata dalam rangka napak tilas perjanjian damai suku Dayak yang digelar tanggal 22-24 Juli 2019 saja,” ungkapnya, Rabu (17/7/2019). Menurutnya, perbaikan jalan tersebut sebenarnya merupakan komitmen dirinya bersama …
Read More »Jaya S. Monong Ikut Musnahkan Barang Bukti Narkoba, Miras hingga Senjata Api
gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Bupati Gunung Mas, Jaya S. Monong terlibat langsung memusnahkan pelbagai barang bukti hasil tindak pidana umum yang sudah berkekuatan hukum tetap di halaman Kejaksaan Negeri setempat, Senin (15/7/2019). Pemusnahan diawali dengan membuang narkoba jenis sabu-sabu ke dalam air deterjen. Memotong barang bukti senjata api, parang dan badik hasil kejahatan hingga membakar barang bukti lainnya. “Kehadiran …
Read More »Bupati Jaya S. Monong Apresiasi Kinerja Kejari Gumas
gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Dalam rangka Hari Bakti Adhyaksa ke 59 tahun, Kejaksaan Negeri (Kejari) Gunung Mas menggelar pemusnahan barang bukti tindak pidana umum yang sudah berkekuatan hukum tetap di halaman Kejari setempat, Senin (15/7/2019). Bupati Jaya S. Monong dalam pidatonya mengatakan, Pemkab Gunung Mas pastinya selalu mendukung penuh penanganan kasus yang dilakukan oleh pihak kejaksaan. Tindakan tegas dan …
Read More »JCH Gumas Diminta Jaga Kesehatan Selama Ibadah Haji
gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Bupati Gunung Mas, Jaya Samaya Monong mengimbau, agar seluruh jamaah calon haji (JCH) asal daerahnya selalu mengutamakan faktor keselamatan dan kesehatan selama menjalankan ibadah haji. “Saya berpesan jaga kesehatan dan istirahat yang cukup. Karena informasinya selama musim haji tahun ini, cuaca panas di Arab Saudi mencapai 38 hingga 40 derajat celcius,” ungkapnya, Senin (15/7/2019). Cuaca …
Read More »