Headline

Jadi Inspektur HSP, Ini Pesan Bupati Jaya S. Monong Kepada Pemuda

gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Bupati Gunung Mas, Jaya S. Monong menjadi inspektur upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke- 91 tahun di halaman Setda setempat, Senin (28/10/2019). Upacara tersebut diikuti lintas organisasi kepemudaan, pelajar, TNI/Polri serta ASN di lingkungan Pemkab Gunung Mas. Sambutan Menteri Pemuda dan Olah Raga RI yang dibacakan Bupati Gunung Mas, Jaya S. Monong menyampaikan penghargaan yang …

Read More »

Usai Pimpin Upacara, Jaya S. Monong Jadi Target Foto Bareng

gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Usai menjadi inspektur upacara Hari Sumpah Pemuda ke-91 tahun, Bupati Jaya S. Monong beserta isteri Mimie Mariati jadi rebutan kawula muda, Senin (28/10/2019). Puluhan orang itu nampak mengerumbul meminta foto bareng orang nomor satu di Gunung Mas tersebut. Kendati terpapar terik matahari, Jaya S. Monong tetap meladeni permintaan masyarakatnya itu dengan bersahaja. Tak ayal, sikap …

Read More »

Gunung Mas Wakili Kalteng Lomba Masak Tingkat Nasional

gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Satu lagi prestasi membanggakan diukir organisasi Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kabupaten Gunung Mas. Pasalnya, TP-PKK Kecamatan Tewah bakal mewakili Provinsi Kalimantan Tengah mengikuti lomba kreasi masak di Kota Kendari, Provinsi Sulawesi Tenggara tanggal 2 November 2019. “Kami rencananya berangkat tanggal 31 Oktober karena tanggal 1 November 2019 dilaksanakan teknikal meeting dan keesokan …

Read More »

Sumpah Pemuda : Ini Pesan Bupati Kepada Kaum Millenial Barsel!

FOTO : Bupati Barsel, H. Eddy Raya Samsuri, ST, saat menjadi Inspektur Upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-91, di Halaman Kantor Bupati setempat, Senin (28/10/2019). gerakkalteng.com – BUNTOK – Bupati Barito Selatan, H. Eddy Raya Samsuri, mengharapkan peringatan Sumpah Pemuda ke-91, menjadi momentum perkembangan bagi kaum muda Barsel, untuk tumbuh dan bersaing dalam inovasi dan menjadi penggerak pembangunan. “Disamping harus …

Read More »

Terkait E-Kinerja, DPRD Minta Pemkab Matangkan Persiapan

FOTO : Ketua DPRD Barsel, Ir. HM. Farid Yusran, MM, saat memberikan keterangan seusai pelaksanaan RDP bersama eksekutif, terkait penerapan e-kinerja di Ruang Rapat Komisi Gabungan DPRD Barsel, Senin (28/10/2019). gerakkalteng.com – BUNTOK – DPRD Barito Selatan meminta agara Pemerintah Kabupaten setempat, agar mematangkan semua persiapan sebelum menerapkan e-kinerja. Hal ini disampaikan oleh Ketua DPRD Barsel, Ir. HM. Farid Yusran, …

Read More »

DPRD Kapuas Mendukung Penuh Program Pembangunan

Foto : Ketua DPRD Kabupaten Kapuas Ardiansah S.Hut saat diwawancarai awak media, Senin, (28/10/2019). gerakkalteng.com – KUALA KAPUAS –Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kapuas sepenuhnya mendukung program pembangunan di Kabupaten Kapuas. Sehingga tidak mungkin akan menghalangi rencana pembangunan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kapuas. Menurut Ketua DPRD Kabupaten Kapuas Ardiansah, sebagai wakil rakyat tentu anggota dewan sangat mendukung program pembangunan …

Read More »
error: Content is protected !!