FOTO : Wakil Bupati Gunung Mas, Efrensia L.P Umbing. gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Wakil Bupati Gunung Mas, Efrensia L.P Umbing menuturkan bahwa belum ditemukan satu pun laporan indikasi maupun infeksi terkait virus Corona di daerahnya. “Prinsip yang kita tekankan adalah tindakan pencegahan. Mudah-mudahan dan semoga saja virus Covid-19 tidak masuk dan mewabah ke daerah kita,” harapnya, Selasa (17/3/2020). Efrensia …
Read More »Headline
Raih Predikat Cumlaude, Ermal Subhan Sandang Gelar Doktor
FOTO : Sidang terbuka promosi doktoral (S3) kepada Promovendus alias kandidat doktoral, yakni Ermal Subhan mahasiswa asal Program Studi Doktor Ilmu Lingkungan PPs UPR, Senin (16/3/2020). gerakkalteng.com – PALANGKA RAYA — Program Pascasarjana Universitas Palangka Raya (PPs UPR) akhirnya menggelar sidang terbuka promosi doktoral (S3) kepada Promovendus alias kandidat doktoral, yakni Ermal Subhan mahasiswa asal Program Studi Doktor Ilmu Lingkungan …
Read More »Masifkan Sosialisasi Pencegahan Korona Kepada Masyarakat
FOTO : Ketua DPRD Barito Selatan, Farid Yusran (kanan) saat foto bersama Bupati Barsel, Edy Raya. gerakkalteng.com – BUNTOK – Ketua DPRD Barito Selatan, Farid Yusran mendesak, agar Pemkab setempat untuk lebih aktif melakukan penyuluhan dan sosialisasi terkait virus corona (COVID-19), kepada seluruh lapisan masyarakat di kabupaten berjuluk Bumi Batuah itu. Desakkan ini, ia sampaikan saat ditemui awak media, Senin …
Read More »Demi Sukseskan MTQ Kalteng, Para Pegawai Ini Rela Panas-Panasan
ANTUSIASME : Puluhan pegawai DPUPR Barsel saat melaksanakan gotong royong pengecatan trotoar di ruas jalan dalam Kota Buntok, Senin (16/3/2020). gerakkalteng.com – BUNTOK – Guna pematangan persiapan pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Tahun 2020, seluruh pegawai Dinas Penataan Ruang dan Pekerjaan Umum (PUPR) Barito Selatan melaksanakan gotong royong di Kota Buntok, Senin (16/3/2020). Gotong royong yang dilaksanakan oleh pegawai DPUPR …
Read More »Pemdes Harus Kerja Kreatif, Cepat dan Sesuai Aturan
FOTO : Wakil Ketua II DPRD Kabupaten Barito Timur, Depe. gerakkalteng.com – Tamiang Layang – Wakil Ketua II DPRD Kabupaten Barito Timur (Bartim), Depe selalu mengingatkan kepada seluruh kepala desa (Kades) se-Kabupaten Barito Timur ini, agar mampu berkerja dengan lebih kreatif, cepat, dan mengikuti sesuai aturan. “Sikap lebih kreatif, inovatif, cepat dan sesuai aturan harus ditunjukan oleh Kades di Barito …
Read More »Terkait Korona, Instruksinya Libur Sekolah Bukan Liburan
FOTO : Wakil Bupati Gunung Mas, Efrensia L.P Umbing. gerakkalteng.com – KUALA KURUN – Wakil Bupati Gunung Mas, Efrensia L.P Umbing mengatakan, menyusul wabah virus Korona atau Covid-19 maka aktifitas belajar dan mengajar di sekolah bakal diliburkan selama 14 hari ke depan. “Terhitung sejak Rabu tanggal 17 Maret sampai dua minggu ke depan sekolah diliburkan. Khususnya bagi SD dan SMP …
Read More »