EDUKASI & RISTEK

98 Persen Prodi sudah Re-akreditasi, Rektor: Tahun 2022 UPR Targetkan Prodi Berakreditasi Internasional

Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Rektor Universitas Palangka Raya (UPR) Dr. Andrie Elia, SE., M.Si., menargetkan di tahun 2021 ini seluruh Program Studi (Prodi) di UPR dapat melakukan upaya peningkatan akreditasinya masing-masing. Dikatakan Dr. Andrie Elia, pada tahun 2021 ini yang sudah kelihatan dan sudah melakukan re-akreditasi, diantaranya ialah Prodi Kimia dan Prodi Biologi di Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan …

Read More »

Vaksinasi Guru Ditarget Rampung Sebelum Pelaksanaan PTM

  KALTENGNEWS.co.id – SAMPIT –Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Kotawaringin Timur, H. Suparmadi menuturkan bahwa sebelum pelaksanaan pembelajaran tatap muka (PTM) pada 12 Juli 2021, pemerintah daerah berupaya merampungkan target vaksinasi seluruh guru di Kabupaten Kotawaringin Timur. “Vaksinasi untuk guru khususnya di Kotawaringin Timur ditargetkan akan selesai sebelum tanggal 12 Juli 2021. Pasalnya tanggal tersebut merupakan tanggal pelaksanaan PTM dimulai,” ujarnya, …

Read More »

‘Berbenah Diri’, Prodi MPK PPS-UPR Tingkatkan Mutu Pendidikan

Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Program Studi (Prodi) Magister Pendidikan Kimia (MPK) Program Pascasarjana Universitas Palangka Raya (PPS-UPR) baru saja menyelesaikan kegiatan asesmen lapangan secara daring yang dilaksanakan oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT). Sebagaimana pemberitaan sebelumnya, kegiatan asesmen lapangan secara daring untuk Prodi Magister Pendidikan Kimia PPS-UPR, dilaksanakan selama 2 hari, yakni sejak tanggal 4 hingga 5 Juni …

Read More »

Sebanyak 76 persen Guru TK/PAUD di Kotim Berstatus GTY

KALTENGNEWS.co.id – SAMPIT – Kepala Bidang dan Pendidikan Non Formal Dinas Pendidikan Kabupaten Kotawringin Timur, Lusi Dian Andayani menuturkan bahwa mayoritas tenaga pendidik TK/PAUD di daerahnya berstatus guru tetap yayasan (GTY). “Tenaga pendidik atau guru diketahui ada bermacam-macam, tidak hanya yang berstatus ASN, namun ada juga berstatus honor, tenaga kontrak maupun guru tetap yayasan,” sebutnya, Sabtu (5/6/2021). Tenaga pendidik pada …

Read More »

Tingkatkan Mutu Pendidikan, PPS-UPR bersama BAN-PT Laksanakan Asesmen Lapangan secara Daring

Kaltengnews.co.id – PALANGKA RAYA – Direktur Program Pascasarjana Universitas Palangka Raya (PPS-UPR) Prof. Dr. Ir. Yetrie Ludang, MP., menyampaikan bahwa mulai hari ini Jumat 4 hingga Sabtu 5 Juni 2021, Program Studi Magister Pendidikan Kimia melaksanakan kegiatan asesmen lapangan secara daring yang dilakukan oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT). Dimana, pada kegiatan tersebut BAN-PT juga menugaskan 2 (dua) orang …

Read More »

Jelang PTM, Semua Guru di Kotim Wajib Vaksinasi

  KALTENGNEWS.co.id – SAMPIT – Kebijakan pemerintah menerapkan pembelajaran tatap muka (PTM) rencananya akan dilaksanakan pada bulan Juli 2021 mendatang. Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Kotawaringin Timur, H. Suparmadi menuturkan bahwa pemberlakuan PTM nantinya bakal menyesuaikan dengan model-model pembelajaran yang sesuai dengan kondisi dan keadaan masing-masing sekolah. “Sebab itu nantinya seluruh tenaga pendidik atau guru pada sekolah yang akan melaksanakan PTM …

Read More »
error: Content is protected !!