KALTENGNEWS.co.id – KUALA PEMBUANG – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Seruyan, di Gedung Rapat Paripurna DPRD setempat, Selasa (11/4/2023) malam. Rapat dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Seruyan, Zuli Eko Prasetyo didampingi Wakil Ketua I H Bambang Yantoko dan dihadiri sejumlah anggota DPRD. Sementara dari TAPD dihadiri Sekretaris …
Read More »anggara dwinivo
Pokir Tak Masuk RKPD, Wakil Rakyat Geram
KALTENGNEWS.co.id – KUALA PEMBUANG – Sejumlah Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Seruyan meluapkan amarah mereka kepada Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Seruyan pada saat rapat dengar pendapat (RDP) yang dilaksanakan di Gedung Rapat Paripurna DPRD Seruyan, Selasa (11/4/2023) malam. Marahnya sejumlah anggota DPRD Seruyan kepada TAPD tersebut pasalnya, banyak dari pokok-pokok pikiran atau Pokir DPRD yang disampaikan pada saat …
Read More »OPD Diminta Uatamakan Langkah Integratif dan Inovatif
NANGA BULIK – Bupati Lamandau, Hendra Lesmana meminta kepada seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) setempat, untuk mengedepankan langkah integratif dan inovatif untuk mengintegrasikan pembangunan lintas sektor secara terukur. “Langkah integratif dan inovatif harus dikedepankan sehingga pembangunan akan lebih fokus, menyeluruh, dan terintegrasi,” kata Bupati Hendra di Nanga Bulik, Minggu, (9/4). Bupati mengakui, target …
Read More »SAB Alternatif di SPT Kahingai Akhirnya Diresmikan
FOTO : Bupati Hendra Lesmana secara simbolis meresmikan SAB Alternatif di SPT Kahingai. KALTENGNEWS.co.id – NANGA BULIK – Dalam kegiatan kunjungan kerjanya di Satuan Pemukiman Transmigrasi (SPT) Kahingai, Kecamatan Belantikan Raya, Bupati Lamandau, H Hendra Lesmana juga meresmikan Sarana Air Bersih (SAB) Alternatif di desa tersebut. SAB bagi masyarakat SPT Kahingai itu dibangun dengan dana Corporate Sosial Responsibility (CSR) …
Read More »Tingkatkan Kesejahteraan Petani Melalui Perusda
KALTENGNEWS.co.id – KUALA PEMBUANG – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan Bejo Riyanto mendorong pemerintah daerah setempat untuk mensejahterakan petani lokal memalui peran Perusahaan Daerah (Perusda). “Saya mendorong Pemkab setempat untuk mengoptimalkan peran dari Perusda yang kita miliki saat ini, sehingga melalui Perusda itu bisa mensejahterakan para petani khususnya petani lokal,” katanya, Senin (10/4/2023). Ia mengungkapkan, jika peran …
Read More »Masa Jabatan Pj Kades Parang Batang Jadi Sorotan
KALTENGNEWS.co.id – KUALA PEMBUANG – Wakil Ketua I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Seruyan, H. Bambang Yantoko menyebut bahwa Penjabat Kepala Desa (Pj Kades) Desa Parang Batang Kecamatan Hanau kini telah menjabat dalam kurun waktu yang cukup lama yakni kurang lebih 6 tahun. “Pj Kades Desa Parang Batang itu sudah menjabat kurang lebih 6 tahun, hampir satu periode jabatan kepala …
Read More »